Category: BERITA

Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting Kota Banda Aceh Hari ke 3

Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kota Banda Aceh kembali mengadakan rapat koordinasi hari ke tiga pada Selasa (9/7). Rapat ini masih membahas tentang Sosialisasi Penyusunan Strategi Komunikasi Perubahan Perilaku Pencegahan Stunting di Kota Banda Aceh. Rapat diadakan di Aula Bappeda Kota Banda Aceh dan diikuti oleh sejumlah OPD terkait seperti Bappeda, Dinkes, DLHK3, Dinsos, DPMG,…
Read more

Rakor dan Coaching Clinic Insentif Fiskal 2024

Kepala Bidang Perencanaan Pembangunan Ekonomi dan Sumber Daya Alam (P2ESDA) Bappeda Kota Banda Aceh beserta tim mengikuti Rakor dan Coaching Clinic Pemberian Insentif Fiskal Tahun 2024. Kegiatan ini diadakan oleh Direktorat Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia secara online dan diikuti oleh seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Indonesia.

Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting Kota Banda Aceh

Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kota Banda Aceh kembali mengadakan rapat koordinasi pada Senin (8/7). Rapat ini membahas tentang Sosialisasi Penyusunan Strategi Komunikasi Perubahan Perilaku Pencegahan Stunting di Kota Banda Aceh. Rapat diadakan di Aula Bappeda Kota Banda Aceh dan diikuti oleh sejumlah OPD terkait seperti Bappeda, Dinkes, DLHK3, Dinsos, DPMG, unsur Kemenag, dan OPD…
Read more

Rapat Kerja Sama Untuk Survei Bidang Lingkungan Hidup dan Energi

Banda Aceh – Sehubungan dengan telah ditandatanganinya MoU (Perjanjian Kerjasama) antara Pemerintah Kota Banda Aceh dengan Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh tentang Perencanaan, Penelitian, dan Pengkajian untuk Pembangunan Kota Banda Aceh, Bappeda Kota Banda Aceh mengundang pihak UIN Ar-Raniry dalam sebuah rapat lanjutan guna menindaklanjuti kerjasama tersebut. Rapat yang dilakukan bersama Lembaga Program…
Read more